Upacara Pilu di Masa Lalu by ayijufridar

View this thread on steempeak.com
· @ayijufridar ·
$1.05
Upacara Pilu di Masa Lalu
![11e6xbelqv.jpg](https://img.esteem.ws/11e6xbelqv.jpg)
***
Menjadi petugas pelaksanaan upacara bendera, adalah pengalaman baru bagi saya. Meski sudah mengikuti upacara sejak kecil, saya ingat betul hanya satu kali menjadi bagian dari prosesi upacara bendera, yakni ketika masih SD menjadi pembaca doa.

Dan itu bikin saya kapok karena grogi. Ternyata tidak mudah meski doanya hanya membaca saja yang sudah tertulis. Belakangan baru sadar, saya salah membacanya karena tidak membaca doa itu terlebih dahulu sebagai latihan sebelum upacara. Minimal, beberapa menit sebelum upacara sudah membaca sehingga lebih familiar.

Kesalahan itu membuat saya harus menerima bully, yang menyedihkan justru dari guru. Saya kena bully di depan murid lain yang membuat saya malu dan minder pada masa itu. Kalau sekarang mengingat kejadian itu, tak ada dampaknya lagi buat saya. Itu sudah lama berlalu.
***
![x5fubh12a6.jpg](https://img.esteem.ws/x5fubh12a6.jpg)
***
Semasa SMP dan STM Negeri Bireuen, saya masih mengikuti upacara bendera tetapi semakin jarang di masa STM. Siswa kelas 1 STM Bireuen masuk siang sehingga tidak perlu mengikuti upacara bendera. Ketika naik kelas dua dan tiga, saya mulai mengikuti upacara bendera meski tidak pernah menjadi petugas apa pun. 

Tidak pernah saya duga, ketika menjadi dosen di Universitas Malikussaleh, saya justru menjadi panitia dan petugas pengibaran bendera. Sejak Pebruari 2019, saya selalu jadi panitia dan dua kali mendapat tugas membaca Pembukaan UUD 1945. 

Saya menikmati tugas itu karena saya anggap bagian dari melatih vokal. Dulu, semasa di Politeknik Negeri Lhokseumawe saya pernah latihan teater dan pernah latihan menggunakan suara diafragma, meski tidak intens dan saya anggap tidak dapat dibanggakan. 

Dua kali menjadi petugas pembacaan Pembukaan UUD 1945, Alhamdulillah berjalan lancar. Kalau mendapat tugas itu lagi, saya tidak keberatan karena sangat menikmatinya. 
***
![hmloc3tx25.jpg](https://img.esteem.ws/hmloc3tx25.jpg)

Posted using [Partiko iOS](https://partiko.app/referral/ayijufridar)
👍  , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,
properties (23)
post_id81,667,917
authorayijufridar
permlinkupacara-pilu-di-masa-lalu-5dwnvl8y
categorylife
json_metadata{"tags":["life","actnearn","marlians","neoxian","palnet","partiko"],"app":"partiko"}
created2019-11-12 08:40:24
last_update2019-11-12 08:40:24
depth0
children6
net_rshares4,584,163,965,215
last_payout2019-11-19 08:40:24
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.528 SBD
curator_payout_value0.517 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length2,046
author_reputation301,223,526,692,484
root_title"Upacara Pilu di Masa Lalu "
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
author_curate_reward""
vote details (57)
@midiagam ·
Saya  juga   pernah   terpilih   menjadi   pembaca   do'a    saat   masih  SD   kelas  3.   Tapi   cuma   satu   kali   ketika   upacara   berlangsung.    Saya sangat  grogi,   sampai   mengeluarkan  keringat   dingin,   di sekujur   tubuh.   Setelah   itu    saya   tak pernah   masuk  sekolah    lagi  tiap   ketemu    dengan  hari  Senin 😂😂😁
properties (22)
post_id81,672,225
authormidiagam
permlinkq0uvdm
categorylife
json_metadata{"app":"steemit\/0.1"}
created2019-11-12 12:15:54
last_update2019-11-12 12:15:54
depth1
children2
net_rshares0
last_payout2019-11-19 12:15:54
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length344
author_reputation105,789,957,935,122
root_title"Upacara Pilu di Masa Lalu "
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@ayijufridar ·
Wajar kalau kita grogi karena baru pertama dan tidak ada yang bimbing. Kalau ingat itu, sekarang senyum-senyum aja 😁😁😁

Posted using [Partiko iOS](https://partiko.app/referral/ayijufridar)
properties (22)
post_id81,673,047
authorayijufridar
permlinkayijufridar-re-midiagam-q0uvdm-20191112t125849045z
categorylife
json_metadata{"app":"partiko","client":"ios"}
created2019-11-12 12:58:48
last_update2019-11-12 12:58:48
depth2
children1
net_rshares0
last_payout2019-11-19 12:58:48
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length188
author_reputation301,223,526,692,484
root_title"Upacara Pilu di Masa Lalu "
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@midiagam ·
hehe,  iya   betul 😁😂
properties (22)
post_id81,676,409
authormidiagam
permlinkre-ayijufridar-20191112t221950320z
categorylife
json_metadata{"app":"esteem\/1.5.0","format":"markdown+html","community":"esteem"}
created2019-11-12 15:19:54
last_update2019-11-12 15:19:54
depth3
children0
net_rshares0
last_payout2019-11-19 15:19:54
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length21
author_reputation105,789,957,935,122
root_title"Upacara Pilu di Masa Lalu "
beneficiaries
0.
accountesteemapp
weight500
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@rokhani ·
Upacara tanda cinta tanah air. Kita juga masih inga saat kecil lupa cara jalan normal, lalu kaki kanan berbarengan dnegan ayunan tangan kanan sehingga jadi tertawaan peserta lain. 
untungnya saya termasuk yang senang dengan disiplin ala tentara, karena dulu bercita-cita jadi tentara meski akan selalu gagal karena syarat yang tak mungkin terpenuhi TIGGI BADAN.
Ya wis yang pening seneng baris berbaris wae...
👍  
properties (23)
post_id81,673,579
authorrokhani
permlinkre-ayijufridar-20191112t202428739z
categorylife
json_metadata{"tags":["life","actnearn","marlians","neoxian","palnet","partiko"],"app":"esteem\/2.2.2-surfer","format":"markdown+html","community":"esteem.app"}
created2019-11-12 13:24:30
last_update2019-11-12 13:24:30
depth1
children1
net_rshares4,869,365,422
last_payout2019-11-19 13:24:30
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length409
author_reputation92,611,872,812,879
root_title"Upacara Pilu di Masa Lalu "
beneficiaries
0.
accountesteemapp
weight300
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
author_curate_reward""
vote details (1)
@happyphoenix ·
senasib.... sama dengan saya dulu, makanya saya heran kok waktu itu guru-guru ketawa.... eh.. ternyata habis upacara teman cerita kok jalannya saya waktu acara pengibaran bendera jalannya kayak robot...ha..ha..!
properties (22)
post_id81,690,816
authorhappyphoenix
permlinkre-rokhani-q0w2ko
categorylife
json_metadata{"tags":["life"],"app":"steempeak\/2.0.6"}
created2019-11-13 03:49:39
last_update2019-11-13 03:49:39
depth2
children0
net_rshares0
last_payout2019-11-20 03:49:39
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length211
author_reputation38,116,332,880,898
root_title"Upacara Pilu di Masa Lalu "
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@mulawarman ·
Siapkan barisan
properties (22)
post_id81,679,541
authormulawarman
permlinkq0v97h
categorylife
json_metadata{"app":"steemit\/0.1"}
created2019-11-12 17:14:06
last_update2019-11-12 17:14:06
depth1
children0
net_rshares0
last_payout2019-11-19 17:14:06
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length15
author_reputation1,724,513,770,671
root_title"Upacara Pilu di Masa Lalu "
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000