Keindahan Bunga Reubong kala (Aceh) Sebagai bahan rempah-rempah masakan Khas daerah by damayanti21

View this thread on steempeak.com
· @damayanti21 ·
$0.08
Keindahan Bunga Reubong kala (Aceh) Sebagai bahan rempah-rempah masakan Khas daerah
https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20211201/a4c09e9e6adf43eaa6ed35d8d8267f12.jpg

https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20211201/f0e9673ef5424830b468610a055d49de.jpg

https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20211201/e44992889517465c8393d4b1b4ba3296.jpg

https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20211201/63560c5214b74c67a95b51ea7041bb91.jpg

https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20211201/b9cfc4bc9b7c4cf2904091490cfd8172.jpg

https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20211201/cd080c541cb444a3a52ebefbe66fe295.jpg

https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20211201/4c50f478bfa7449d858c234d58b039c9.jpg

https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20211201/a305af5d406f49049dfe4dc4cde80c76.jpg



Apa kabar sahabat steemit semuanya khususnya yang berada dalam platform wherein -id , semoga sehat selalu dan terus berbagi inspirasi antar sesama.

Bunga Reubong kala (Bahasa Aceh) atau yang lebih di kenal dengan Kecombrang adalah sejenis tumbuhan rempah-rempah, bunga kecombrang yang belum mekar atau masih menguncup ini sering digunakan sebagai bahan olahan makanan.

Tanaman lokal ini banyak diolah sebagai campuran bumbu, sayur, urap dan sambal. Selain itu bunga reubong kala yang masih muda bisa di tambahkan sebagai resep sayur sayuran yang akan di masak terutama kuah pliek (masakan khas Aceh).

Rempah ini banyak dijadikan sebagai campuran atau bumbu penyedap yang memberikan aroma dan rasa yang khas pada masakan. Kecombrang dikenal dengan banyak istilah lain, seperti kantan, honje, kincung, asam cekala, atau sambuang.

Dengan ciri khas bunganya berwarna merah dengan daun berbentuk jorong.Tanaman ini populer dalam dunia kuniler. Faktanya, tanaman ini mengandung nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh. 

Bunga tanaman ini dapat dijadikan berbagai olahan karena memiliki rasa yang unik dan aroma yang menggoda. Rasanya agak asam seperti lemon dan pedas seperti jahe. 


Terima kasih banyak kepada creator Aceh yang mendukung kami dalam berkarya dalam platform wherein ini.

@wherein-id
@midun
@muntaharaceh
@victoria-bella

Sekian dulu dari saya ,jika Anda orang  baik silahkan follow @damayanti21 ,jika ada yang tidak berkenan silahkan comen . Terima kasih

[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)
👍  , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , and 29 others
properties (23)
post_id95,943,290
authordamayanti21
permlinkwherein-1638326158569-s
categoryhive-193186
json_metadata"{"text":"Apa kabar sahabat steemit semuanya khususnya yang berada dalam platform wherein -id , semoga sehat selalu dan terus berbagi inspirasi antar sesama.\n\nBunga Reubong kala (Bahasa Aceh) atau yang lebih di kenal dengan Kecombrang adalah sejenis tumbuhan rempah-rempah, bunga kecombrang yang belum mekar atau masih menguncup ini sering digunakan sebagai bahan olahan makanan.\n\nTanaman lokal ini banyak diolah sebagai campuran bumbu, sayur, urap dan sambal. Selain itu bunga reubong kala yang masih muda bisa di tambahkan sebagai resep sayur sayuran yang akan di masak terutama kuah pliek (masakan khas Aceh).\n\nRempah ini banyak dijadikan sebagai campuran atau bumbu penyedap yang memberikan aroma dan rasa yang khas pada masakan. Kecombrang dikenal dengan banyak istilah lain, seperti kantan, honje, kincung, asam cekala, atau sambuang.\n\nDengan ciri khas bunganya berwarna merah dengan daun berbentuk jorong.Tanaman ini populer dalam dunia kuniler. Faktanya, tanaman ini mengandung nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh. \n\nBunga tanaman ini dapat dijadikan berbagai olahan karena memiliki rasa yang unik dan aroma yang menggoda. Rasanya agak asam seperti lemon dan pedas seperti jahe. \n\n\nTerima kasih banyak kepada creator Aceh yang mendukung kami dalam berkarya dalam platform wherein ini.\n\n@wherein-id\n@midun\n@muntaharaceh\n@victoria-bella\n\nSekian dulu dari saya ,jika Anda orang baik silahkan follow\u00a0@damayanti21\u00a0,jika ada yang tidak berkenan silahkan comen .\u00a0Terima kasih","device":"Android","app":"wherein\/1.0","tags":["wherein","wherein-id","indonesia","krsuccess","photography","steemexclusive","steemit","hive","auto-comment","report","steem2hive","aceh","sports","flower","upvote"],"image":["https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20211201\/a4c09e9e6adf43eaa6ed35d8d8267f12.jpg","https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20211201\/f0e9673ef5424830b468610a055d49de.jpg","https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20211201\/e44992889517465c8393d4b1b4ba3296.jpg","https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20211201\/63560c5214b74c67a95b51ea7041bb91.jpg","https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20211201\/b9cfc4bc9b7c4cf2904091490cfd8172.jpg","https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20211201\/cd080c541cb444a3a52ebefbe66fe295.jpg","https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20211201\/4c50f478bfa7449d858c234d58b039c9.jpg","https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20211201\/a305af5d406f49049dfe4dc4cde80c76.jpg"]}"
created2021-12-01 02:36:03
last_update2021-12-01 02:36:03
depth0
children1
net_rshares215,419,518,810
last_payout2021-12-08 02:36:03
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.044 SBD
curator_payout_value0.034 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length2,412
author_reputation1,934,936,275,390
root_title"Keindahan Bunga Reubong kala (Aceh) Sebagai bahan rempah-rempah masakan Khas daerah"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
author_curate_reward""
vote details (93)
@successgr.with ·
[![image.png](https://cdn.steemitimages.com/DQmYAE7pyhoJPF64RrsLwBzNcpS47DYEz8Cv2UXuraKsWYM/image.png)](https://steemitwallet.com/~witnesses)
properties (22)
post_id95,943,398
authorsuccessgr.with
permlinkre-wherein-1638326158569-s-20211201t024112
categoryhive-193186
json_metadata{}
created2021-12-01 02:41:12
last_update2021-12-01 02:41:12
depth1
children0
net_rshares0
last_payout2021-12-08 02:41:12
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length141
author_reputation261,015,721,568,254
root_title"Keindahan Bunga Reubong kala (Aceh) Sebagai bahan rempah-rempah masakan Khas daerah"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000