The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga by fadlymatch

View this thread on steempeak.com
· @fadlymatch · (edited)
$1.50
The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga
<div class="text-justify">
<div class="pull-left">
</div>

Assalamualaikum sahabat steemit yang berbahagia, apa kabar semua nya. Semoga kita semua dalam keadaan sehat wal’afiat dan mudah-mudahan kita selalu dalam lindungan Allah SWT. 

Alhamdulillah tanpa terasa kita sudah kembali berada diakhir pekan setelah menjalani hari-hari yang penuh aktifitas. Saat nya sejenak kita menikmati liburan bersama-sama orang yang kita cintai. Tentu nya hari sabtu yang cerah ini selalu ditunggu oleh setiap orang terutama anak-anak, karena akhir pekan seperti inilah saat yang sangat tepat untuk berkumpul, bercanda dan saling mempererat hubungan dalam keluarga. 

Hari libur diakhir pekan saya manfaatkan untuk mengetahui kondisi anggota keluarga, menanyakan kebutuhan anak-anak dan yang paling utama saya bisa mengunjungi orang yang paling berjasa dalam hidup yaitu orang tua yang telah melahirkan dan membesarkan saya sehingga bisa sukses seperti sekarang ini. Seperti biasa pada hari ini saya bangun pukul 04.50, sebelum saya ke kamar mandi tidak lupa saya minum segelas air putih hangat dan saya mandi serta berwudhu untuk menunaikan shalat sunat sebelum subuh. Setelah selesai shalat sunat fajar saya bergegas ke mesjid Babul Huda Panggoi untuk melaksanakan kewajiban saya sebagai seorang muslim yaitu shalat Subuh secara berjamaah. 

![20200905_074230.jpg](https://cdn.steemitimages.com/DQmboCi73Z4qWFcCofoH98qKcd8ThaRG7YFqL8n92pUEbeK/20200905_074230.jpg)

Selesai menjalankan kewajiban yang paling utama, sambil pulang saya mencoba berjalan kaki untuk menikmati segar nya udara pagi ini yang membuat seluruh tubuh menjadi nyaman. Sampai nya saya dirumah, mata saya langsung tertuju ke taman depan halaman rumah mungil kami. Tanpa saya sadari beberapa tanaman dan bunga-bunga yang ada di taman saya terlihat sudah mulai mengering. 

![20200905_074057.jpg](https://cdn.steemitimages.com/DQmTDEDarRYrUV5JPF3U7EcA66ydmLcZ7vTkhrLuyfox1CS/20200905_074057.jpg)

Ternyata sudah dua hari ini saya tidak sempat menyiram tanaman tersebut sehingga nampak agar mengering dan tidak segar. Bergegas saya menghidupkan mesin air dan saya langsung buka kran air yang memang sudah disiapkan didepan untuk memberikan sedikit kehidupan untuk bunga kesayangan. Saya yakin dan percaya bahwa setiap tumbuhan yang kita berikan rezeki walaupun hanya menyiram sedikit air, namun tumbuhan itu akan mendoakan untuk kita. 

![Screenshot_20200905-175528_Chrome-01.jpeg](https://cdn.steemitimages.com/DQmPfGm37dWHp8xYBof68y83kST4Y3E8aNBKqxVmC6Dzeeu/Screenshot_20200905-175528_Chrome-01.jpeg)

Pukul 08.30 saya keluar rumah dan tujuan saya kali ini adalah sebuah warung kopi langganan saya untuk menikmati secangkir kopi hitam, istilah disini kopi pancung. Saya berharap secangkir kopi pagi bisa menambah semangat saya di akhir pekan ini agar semua aktifitas hari ini dapat berjalan dengan lancar. 

Pukul 10.00 WIB saya baru sadar bahwa hari ini saya ada janjian ketemuan dengan salah seorang senior di steemit pak @radjasalman. Saya hampir lupa, bergegas saya menuju ke TKP dan saya berharap bahwa beliau belum datang agar saya tidak merasa bersalah karena saya tidak mau dianggap mengingkari janji. Senior saya di steemit ini juga merupakan sahabat saya sesama guru dan kami sudah 10 tahun tergabung bersama-sama di forum musyawarah guru mata pelajaran (MGMP) Matematika Kota Lhokseumawe. Sahabat saya ini banyak mengajarkan saya tentang teknik penulisan di steemit agar menghasilkan karya yang berkualitas. 

![20200905_112815.jpg](https://cdn.steemitimages.com/DQmdDFAd2U1JcgbRLSbxawnS2pCamnmWoU8Y3ehvdyN73ZU/20200905_112815.jpg)

Pukul 12.30 WIB setelah selesai pertemuan dengan sahabat, saya meluncur ke mesjid Jamik Baiturrahman Lhokseumawe untuk menunaikan kewajiban shalat Dhuhur berjamaah. Sesibuk apapun kita dalam beraktifitas yang paling utama usahakan agar ingat kewajiban kita sebagai rasa syukur atas segala nikmat yang Allah SWT berikan untuk umat Nya, karena amal yang paling utama yang diperhitungkan nanti di hari akhir adalah Shalat. Setelah selesai menjalankan kewajiban saya pulang untuk istirahat bersama keluarga sejenak sambil menunggu dan memulihkan tenaga. 

![20200904_204641_mfnr.jpg](https://cdn.steemitimages.com/DQmNwdH1LfqAR1WGRWNCghgNAw5VQ8paj86APdtTWw1sUHG/20200904_204641_mfnr.jpg)

Pukul 20.00 WIB saat nya saya memanjakan keluarga untuk menikmati jajanan yang banyak sekali pilihan di Kota Lhokseumawe. Pilihan kami sekeluarga malam ini adalah sate padang yang memang menjadi salah satu makanan favorit. Wah sate padang ini memang rasa nya sangat maknyus dan lezat hingga tidak salah kalau banyak orang menyukainya dan menjadi kuliner favorit. 

Pukul 22.00 WIB tidak terasa perjalanan saya dan keluarga sudah mendekati batas akhir untuk hari, saya pun beranjak pulang. Namun dalam perjalanan mata saya tertuju ke arah penunjuk BBM di mobil ternyata sudah menunjukkan ke angka kritis. Untung saja tidak jauh saya menjumpai SPBU dan saya masuk untuk mengisi bahan bakar disini. 

![20200904_211638.jpg](https://cdn.steemitimages.com/DQmYUey7oFBR41PeZHPpuoeDmmch8uSsWKZkzox1Vsvu8P8/20200904_211638.jpg)

Di perjalanan pulang kami melewati bangunan Mesjid Islamic Center yang menjadi salah satu ikon Kota Lhokseumawe. Kami pun tidak ketinggalan mengambil momen dengan foto keindahan bangunan nan megah ini yang disinari lampu jalanan yang menambah keindahan Mesjid ini. 

![20200904_212447_mfnr.jpg](https://cdn.steemitimages.com/DQmaMG2iE6JDoDChmvFynr5fjQYyiEedsJAEAPd4Df2Mrhv/20200904_212447_mfnr.jpg)

Pukul 23.00 WIB kami pun mengakhiri perjalanan yang menyenangkan untuk hari ini dan kami beristirahat dan semoga esok hari bisa bangun dengan kondisi yang lebih segar.

Terima kasih untuk sahabat steemit yang telah berkunjung ke Diary saya, terutama @radjasalman dan @nazarul yang mengajak saya untuk ikut the diary game di steem SEA ini. Mohon dukungan dari @anroja dan @ernaerningsih agar kualitas postingan saya semakin menarik.
👍  , , , , , , , , , , ,
properties (23)
post_id87,383,860
authorfadlymatch
permlinkthe-diary-game-waktu-yang-berharga-bersama-keluarga
categoryhive-103393
json_metadata{"users":["radjasalman","nazarul","anroja","ernaerningsih"],"image":["https:\/\/cdn.steemitimages.com\/DQmboCi73Z4qWFcCofoH98qKcd8ThaRG7YFqL8n92pUEbeK\/20200905_074230.jpg","https:\/\/cdn.steemitimages.com\/DQmTDEDarRYrUV5JPF3U7EcA66ydmLcZ7vTkhrLuyfox1CS\/20200905_074057.jpg","https:\/\/cdn.steemitimages.com\/DQmPfGm37dWHp8xYBof68y83kST4Y3E8aNBKqxVmC6Dzeeu\/Screenshot_20200905-175528_Chrome-01.jpeg","https:\/\/cdn.steemitimages.com\/DQmdDFAd2U1JcgbRLSbxawnS2pCamnmWoU8Y3ehvdyN73ZU\/20200905_112815.jpg","https:\/\/cdn.steemitimages.com\/DQmNwdH1LfqAR1WGRWNCghgNAw5VQ8paj86APdtTWw1sUHG\/20200904_204641_mfnr.jpg","https:\/\/cdn.steemitimages.com\/DQmYUey7oFBR41PeZHPpuoeDmmch8uSsWKZkzox1Vsvu8P8\/20200904_211638.jpg","https:\/\/cdn.steemitimages.com\/DQmaMG2iE6JDoDChmvFynr5fjQYyiEedsJAEAPd4Df2Mrhv\/20200904_212447_mfnr.jpg"],"app":"steemit\/0.2","format":"markdown","tags":["thediarygame","the1000daysofsteem","indonesia","contest","photography","steemxclusive","steemit"]}
created2020-09-05 15:51:51
last_update2020-09-06 02:24:30
depth0
children9
net_rshares3,943,313,639,005
last_payout2020-09-12 15:51:51
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.752 SBD
curator_payout_value0.751 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length5,935
author_reputation384,100,121,412,953
root_title"The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
author_curate_reward""
vote details (12)
@steemcurator08 ·
Postingan ini telah dihargai oleh akun kurasi @steemcurator08 dengan dukungan dari Proyek Kurasi Komunitas Steem.

Selalu ikuti @steemitblog untuk mendapatkan  info terbaru. 

Salam @ernaerningsih
properties (22)
post_id87,388,644
authorsteemcurator08
permlinkqg7l60
categoryhive-103393
json_metadata{"users":["steemcurator08","steemitblog","ernaerningsih"],"app":"steemit\/0.2"}
created2020-09-05 23:27:39
last_update2020-09-05 23:27:39
depth1
children1
net_rshares0
last_payout2020-09-12 23:27:39
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length196
author_reputation1,540,911,788,856
root_title"The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@fadlymatch ·
Terima kasih @ernaerningsih, mohon jangan bosan mendukung kami
properties (22)
post_id87,388,826
authorfadlymatch
permlinkqg7m4j
categoryhive-103393
json_metadata{"users":["ernaerningsih"],"app":"steemit\/0.2"}
created2020-09-05 23:48:24
last_update2020-09-05 23:48:24
depth2
children0
net_rshares0
last_payout2020-09-12 23:48:24
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length62
author_reputation384,100,121,412,953
root_title"The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@anroja ·
Hai bang @fadlymatch, saya sering singgah di masjid Panggoi tersebut saat melakukan perjalanan ke arah Timur. Membaca diary anda cukup variatif kegiatan anda dan sangat menarik, ke depannya anda perlu menambahkan detail agar dapat meningkatkan kualitas diary anda, detail tersebut seperti nama pom bensin, dimana letaknya, berapa liter anda mengisi bensin dan sebagainya.
#onepercent
#indonesia
properties (22)
post_id87,388,771
authoranroja
permlinkqg7lsy
categoryhive-103393
json_metadata{"tags":["onepercent","indonesia"],"users":["fadlymatch"],"app":"steemit\/0.2"}
created2020-09-05 23:41:24
last_update2020-09-05 23:41:24
depth1
children1
net_rshares0
last_payout2020-09-12 23:41:24
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length394
author_reputation1,039,122,303,835,171
root_title"The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@fadlymatch · (edited)
Siap @anroja, memang masih banyak yang perlu diperbaiki
properties (22)
post_id87,388,812
authorfadlymatch
permlinkqg7m2q
categoryhive-103393
json_metadata{"users":["anroja"],"app":"steemit\/0.2"}
created2020-09-05 23:47:21
last_update2020-09-05 23:49:09
depth2
children0
net_rshares0
last_payout2020-09-12 23:47:21
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length55
author_reputation384,100,121,412,953
root_title"The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@nazarul ·
Bang @fadlymatch Cemara udangnya keren bang👍
properties (22)
post_id87,390,214
authornazarul
permlinkqg7uhn
categoryhive-103393
json_metadata{"users":["fadlymatch"],"app":"steemit\/0.2"}
created2020-09-06 02:49:03
last_update2020-09-06 02:49:03
depth1
children0
net_rshares0
last_payout2020-09-13 02:49:03
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length44
author_reputation347,625,087,438,770
root_title"The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@radjasalman ·
Alhamdulillah, baru dua Diary aja sudah berkembang pesat...
Jangan pernah bosan menulis, ajak juga kawan-kawan smanli yang dulu pernah aktif untuk bergabung kembali membangun literasi dan semangat menulis. 

#onepercent 
#indonesia
properties (22)
post_id87,393,622
authorradjasalman
permlinkqg8gbn
categoryhive-103393
json_metadata{"tags":["onepercent","indonesia"],"app":"steemit\/0.2"}
created2020-09-06 10:40:36
last_update2020-09-06 10:40:36
depth1
children1
net_rshares0
last_payout2020-09-13 10:40:36
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length231
author_reputation1,190,023,548,895,089
root_title"The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@fadlymatch ·
Siappppp senior steemit...
properties (22)
post_id87,393,656
authorfadlymatch
permlinkqg8ggd
categoryhive-103393
json_metadata{"app":"steemit\/0.2"}
created2020-09-06 10:43:30
last_update2020-09-06 10:43:30
depth2
children0
net_rshares0
last_payout2020-09-13 10:43:30
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length26
author_reputation384,100,121,412,953
root_title"The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@dsc-r2cornell ·
Congratulations, your post has been upvoted by @dsc-r2cornell, which is the curating account for @R2cornell's Discord Community. <center>Curated by @blessed-girl</center>
<center>![r2cornell_curation_banner.png](https://cdn.steemitimages.com/DQmTwPSK52pG2QZmyNE2XHeEtuHCNSpRwmTGY7wMaWbTp8A/r2cornell_curation_banner.png)</center>
Enhorabuena, su "post" ha sido "up-voted" por @dsc-r2cornell, que es la "cuenta curating" de la Comunidad de la Discordia de @R2cornell.
properties (22)
post_id87,394,684
authordsc-r2cornell
permlinkqg8ls4
categoryhive-103393
json_metadata{"users":["dsc-r2cornell","r2cornell","blessed-girl"],"image":["https:\/\/cdn.steemitimages.com\/DQmTwPSK52pG2QZmyNE2XHeEtuHCNSpRwmTGY7wMaWbTp8A\/r2cornell_curation_banner.png"],"app":"steemit\/0.2"}
created2020-09-06 12:38:30
last_update2020-09-06 12:38:30
depth1
children0
net_rshares0
last_payout2020-09-13 12:38:30
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length466
author_reputation20,892,961,308,540
root_title"The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@steemcurator01 ·
Thank you for taking part in **The Diary Game** on Steem.

Sorry we missed the voting window on this post. An extra vote will be added to your next Diary Game post.

Keep following @steemitblog for the latest updates.

The Steemit Team
properties (22)
post_id87,619,858
authorsteemcurator01
permlinkqh18o2
categoryhive-103393
json_metadata{"users":["steemitblog"],"app":"steemit\/0.2"}
created2020-09-21 23:45:39
last_update2020-09-21 23:45:39
depth1
children0
net_rshares0
last_payout2020-09-28 23:45:39
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length235
author_reputation24,484,367,468,222
root_title"The Diary Game (05 September 2020) #Waktu yang Berharga Bersama Keluarga"
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000