MAKANAN KHAS ORANG JAWA (LONTONG). by oniszerland

View this thread on steempeak.com
· @oniszerland · (edited)
$0.90
MAKANAN KHAS ORANG JAWA (LONTONG).
https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20210514/d345178398694629af2ba71706238f53.jpg

https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20210514/c6ed074ffc9a4b38be234e29cedbe16e.jpg

https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20210514/bf4c0c646add409eb30ef76aa3bd7954.jpg

https://newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com/wherein_images/post/20210514/b6e6fc6d2db94b2fa6adacc584045045.jpg



Assalamualaikum sahabat wherein dimana pun Anda berada, semoga kalian sehat selalu.dan semoga kalian selalu dalam lindungan Allah SWT. dan mohon selalu jaga protokol kesehatan. 

Dalam kesempatan kali ini saya mem-posting beberapa foto dan sedikit membahasakan, 
Darimana sebenarnya asal-usul Lontong?

Dan siapa pertama kali yang menemukan dan mempopulerkan Lontong? Mari kita telusuri Sejarahnya, Lontong merupakan makanan tradisional Indonesia yang terbuat dari beras yang dikukus di dalam bungkus dari daun pisang.

Terciptanya Lontong berawal dari Ketupat,Makanan yang dibuat juga dengan beras di bungkus daun kelapa muda (janur), Karena proses pembuatan ketupat yang membutuhkan keahlian dan bahan baku khusus membuat masyarakat memilih daun pisang sebagai ganti dari daun kelapa Muda sehingga mudah cara membuatnya.

Tradisi ketupat atau lontong ini diperkirakan berasal dari saat Islam masuk ke tanah Jawa.Dalam sejarah, Sunan Kalijaga adalah orang yang pertama kali memperkenalkannya pada masyarakat Jawa.

Kalaupun ada lontong dan ketupat di negara lainnya seperti Malaysia, Brunei, dan Singapura. Itu tidak lain adalah budaya serapan yang dibawa oleh perantau Indonesia ke negeri tersebut sejak dulu kala. 

Sekian dulu untuk postingan kali ini semoga bermanfaat, Mungkin banyak hal yang perlu saya benahi, dan mohon istrinya bisa sahabat wherein kasih saran melalui kolong komentar,dan jangan lupa untuk selalu mendukung saya dengan cara,upvote, comment dan re blogged. 

salam saudara dari saya@oniszerland

[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)
👍  , , , , , , ,
properties (23)
post_id91,148,745
authoroniszerland
permlinkwherein-1620954538803-s
categoryhive-193186
json_metadata"{"app":"wherein\/1.0","image":["https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20210514\/d345178398694629af2ba71706238f53.jpg","https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20210514\/c6ed074ffc9a4b38be234e29cedbe16e.jpg","https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20210514\/bf4c0c646add409eb30ef76aa3bd7954.jpg","https:\/\/newappaz.oss-accelerate.aliyuncs.com\/wherein_images\/post\/20210514\/b6e6fc6d2db94b2fa6adacc584045045.jpg"],"text":"Assalamualaikum sahabat wherein dimana pun Anda berada, semoga kalian sehat selalu.dan semoga kalian selalu dalam lindungan Allah SWT. dan mohon selalu jaga protokol kesehatan. \n\nDalam kesempatan kali ini saya mem-posting beberapa foto dan sedikit membahasakan, \nDarimana sebenarnya asal-usul Lontong?\n\nDan siapa pertama kali yang menemukan dan mempopulerkan Lontong? Mari kita telusuri Sejarahnya, Lontong merupakan makanan tradisional Indonesia yang terbuat dari beras yang dikukus di dalam bungkus dari daun pisang.\n\nTerciptanya Lontong berawal dari Ketupat,Makanan yang dibuat juga dengan beras di bungkus daun kelapa muda (janur), Karena proses pembuatan ketupat yang membutuhkan keahlian dan bahan baku khusus membuat masyarakat memilih daun pisang sebagai ganti dari daun kelapa Muda sehingga mudah cara membuatnya.\n\nTradisi ketupat atau lontong ini diperkirakan berasal dari saat Islam masuk ke tanah Jawa.Dalam sejarah, Sunan Kalijaga adalah orang yang pertama kali memperkenalkannya pada masyarakat Jawa.\n\nKalaupun ada lontong dan ketupat di negara lainnya seperti Malaysia, Brunei, dan Singapura. Itu tidak lain adalah budaya serapan yang dibawa oleh perantau Indonesia ke negeri tersebut sejak dulu kala. \n\nSekian dulu untuk postingan kali ini semoga bermanfaat, Mungkin banyak hal yang perlu saya benahi, dan mohon istrinya bisa sahabat wherein kasih saran melalui kolong komentar,dan jangan lupa untuk selalu mendukung saya dengan cara,upvote, comment dan re blogged. \n\nsalam saudara dari saya@oniszerland","device":"Android","tags":["wherein","wherein-id","steemexclusive","smt-wherein","team","indonesia","promo-steem","steemit","steemiteducation","photography","activities","education","smartphonephotography","food","community"]}"
created2021-05-14 01:09:03
last_update2021-05-14 12:07:39
depth0
children2
net_rshares1,018,590,471,008
last_payout2021-05-21 01:09:03
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.453 SBD
curator_payout_value0.447 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length2,012
author_reputation1,974,947,501,288
root_title"MAKANAN KHAS ORANG JAWA (LONTONG)."
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
author_curate_reward""
vote details (8)
@fuli ·
hello
You've got a free upvote from <a href='https://steemitwallet.com/~witnesses'>witness fuli</a>. <br /> Peace & Love! <br />
properties (22)
post_id91,148,824
authorfuli
permlink20210514t011259776z
categoryhive-193186
json_metadata{}
created2021-05-14 01:13:00
last_update2021-05-14 01:13:00
depth1
children0
net_rshares0
last_payout2021-05-21 01:13:00
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length122
author_reputation-177,827,941,003
root_title"MAKANAN KHAS ORANG JAWA (LONTONG)."
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
@wherein ·
This post has been rewarded by the Steem Community Curation Project #wherein 

 昨天明明把手机放在桌上,今天又找不到了 ( ˘︹˘ ) 
 咦?你是谁?我又是谁?
 加入我们微信群没?还没的话赶快加我们瓜子老板。很帅的 iguozi <(^,^)> 

Ha recibido un voto a favor de la comunidad WHEREIN, impulsada por STEEMIT INC. Gracias por usar WHEREIN

Terimakasih Sudah Menggunakan WhereIn, Postingan Anda Terpilih Untuk Mendapatkan Upvote Dari WhereIn Dan Di Dukung Oleh Steemit.inc !
properties (22)
post_id91,194,661
authorwherein
permlinkre-wherein-1620954538803-s-20210516t000419z
categoryhive-193186
json_metadata{"app":"beem\/0.23.9"}
created2021-05-16 00:04:21
last_update2021-05-16 00:04:21
depth1
children0
net_rshares0
last_payout2021-05-23 00:04:21
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.000 SBD
curator_payout_value0.000 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length406
author_reputation86,873,814,046,402
root_title"MAKANAN KHAS ORANG JAWA (LONTONG)."
beneficiaries[]
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000