AGAR SHOLAT TIDAK SIA SIA by agusradiator7

View this thread on steempeak.com
· @agusradiator7 ·
$0.50
AGAR SHOLAT TIDAK SIA SIA
Al auza'i meriwayatkan bahwa umar pernah menulis surat kepada pekerja nya,hindarilah kesibukan menjelang shalat.Karena orang yang menyia nyiakan shalat,berarti akan lebih parah dalam menyia nyiakan syiar-syiar islam yang lain.

Pernah kah anda mengira bahwa sholat yang anda lakukan ternyata tidak ada makna nya ? mengapa itu bisa terjadi? padahal menerut anda,shalat yang anda lakukan telah di penuhi dengan ke ikhlasan semata mengahatap ridha ALLAH semata.

Dalam ibadah,ternyata tidak hanya di butuhkan keikhlasan namun juga harus benar atau sesuai dengan apa yang di anjurkan rasulullah saw kedua unsur tersebut harus ada ketika seorang melakukan suatu amal ibadah.Jika ada di antara kita yang melakukan ibadah tanpa ke ikhlasan,sekalipun benar sesuaia ajaran rasulullah,maka amal tersebut tetap tidak akan di terima.Demikian juga,jika kita melakukan ibadah dengan penuh ke ikhlasan,namun tidak sesuai dengan ajaram rasulullah saw maka juga tidak ada gunanya.
👍  , , , , , , , , , ,
properties (23)
post_id39,684,167
authoragusradiator7
permlinkagar-sholat-tidak-sia-sia-6dccc7e32b443
categoryesteem
json_metadata"{"app": "esteem/1.5.0", "format": "markdown+html", "community": "esteem", "tags": ["esteem", "education", "islam", "motivasi", "arab"]}"
created2018-03-21 00:00:18
last_update2018-03-21 00:00:18
depth0
children0
net_rshares164,113,380,927
last_payout2018-03-28 00:00:18
cashout_time1969-12-31 23:59:59
total_payout_value0.395 SBD
curator_payout_value0.109 SBD
pending_payout_value0.000 SBD
promoted0.000 SBD
body_length963
author_reputation118,394,992,222
root_title"AGAR SHOLAT TIDAK SIA SIA"
beneficiaries
0.
accountesteemapp
weight500
max_accepted_payout1,000,000.000 SBD
percent_steem_dollars10,000
author_curate_reward""
vote details (11)